Seperti yang sudah diketahui banyak orang, Test of English as Foreign Language atau TOEFL merupakan ujian untuk kemampuan Bahasa Inggris. Kursus online toefl sudah banyak diselenggarakan oleh berbagai lembaga. Saat ini bahkan anda bisa mengambil online TOEFL test sehingga memudahkan anda untuk tes dimanapun dan kapanpun. Apa aja jenis TOEFL yang ada di Indonesia? Pada dasarnya TOEFL memiliki 3 jenis dengan tujuan berbeda-beda yaitu PBT, CBT dan juga ITP.
Paper Bases Test (PBT)
Nilai setiap jenis TOEFL memiliki range berbeda. TOEFL juga dapat digunakan sebagai syarat dokumen beasiswa.
Jenis toefl ini dikeluarkan oleh ETS sebagai Lembaga resminya. Sistem tesnya masih menggunakan lembaran soal yang wajib diisi dengan pensil. Kemampuan yang diujikan adalah listening, structure dan reading. Range skor yang diberikan antara 310 sampai 677 dengan waktu tes sekitar 2 jam.
TOEFL ITP biasanya diminta sebagai syarat beasiswa untuk di Indonesia seperti beasiswa LPDP atau DIKTI. Bahkan dijadikan dokumen administrasi untuk kerja di Instansi tertentu. Bagaimanapun anda harus mengambil kursus online TOEFL, untuk mempersiapkan diri.
Saat ini Kursus TOEFL dapat berbentuk kursus online TOEFL atau offline agar skor yang didapat bisa tinggi.
Computer Based Test
Jenis Toefl yang kedua ini sedang marak digunakan sekarang. Sistem tes menggunakan computer. Anda tinggal mengisi jawaban di software yang sudah disediakan pada laptopnya. Meskipun baru banyak digunakan sekarang, CBT sudah dirilis pada tahun 1998. Kemampuan Bahasa inggris yang diajukan adalah structure, listening, reading dan writing.
Rentang skornya antara 30 hingga 300. Waktu tesnya hampir sama dengan ITP, 2 jam.
Internet Based Test
IBT pertama kali digunakan pada tahun 2005, bahkan sampai sekarangpun masih digunakan. Meskipun sering mengalami pergantian sistem dan format. IBT menggunakan komputer tetapi berbasis internet. Anda bisa menjawab dengan daring.
Range skor dimulai dari 8 hingga 120 dengan kemampuan yang akan diujikan adalah listening, speaking, writing, and reading. Lama waktu pengerjaan tes lebih lama dari jenis TOEFL di atas sekitar 4 jam.
Dengan mengikuti kursus online TOEFL, anda akan mendapatkan materi lengkap, mendalami materi bahkan terdapat tes simulasi sehingga anda terbiasa berbagai bentuk soal TOEFL. Di samping itu, terdapat tenaga pengajar yang sudah berpengalaman dalam mengikuti tes TOEFL.
Skor TOEFL tinggi akan didapatkan apabila anda paham materi dan sering latihan.